Jumat, 11 Maret 2016

Lagu-lagu karya A. Riyanto

A. Riyanto adalah salah satu legenda musik Indonesia. Karyanya berjumlah ribuan dari berbagai genre musik. Yang terutama adalah lagu pop melankolis.
Karyanya banyak dibawakan oleh penyanyi tenar pada masanya. Favourite's group, Tetty Kadi, Ernie djohan, Arie koesmiran, Broery marantika,   Grace simon, Hetty koes endang, Andi meriem mattalatta, Rafika duri, Jamal mirdad dan Endang s. Taurina adalah penyanyi yang banyak mempopulerkan karya A. Riyanto.
Selain dari penyanyi tersebut ada juga penyanyi yang menjadikan lagu karya A. Riyanto menjadi hits besar tetapi tidak diikuti dengan melambungnya nama sang penyanyi seperti misalnya Maharani Kahar dengan lagu fenomenalnya Desember kelabu.
Ada juga penyanyi yang membawakan karya A. Riyanto tetapi tidak terlalu fenomenal.
1. Rose mamonto - menghitung bintang
2. Rose mamonto - duri-duri di jalan
3. Yayuk sugianto - hujan
4. Yayuk sugianto - dulu dan sekarang
5. Yayuk sugianto - buih-buih asmara
6. Heidy diana - rindu
7. Angel paff - aku tak berdusta
8. Betharia sonata - tirai-tirai cinta
9. Iis sugianto - cinta dan noda
10. Nani sugianto - kembang-kembang duka
11. Astri ivo - hati yang kau lucuti
12. Dina mariana - hati yang kesepian
13. Lies meinawati - engkau dalam hatiku
14. Lies meinawati - cintanya remaja
15. Nina nasution - selembut sutera
16. Vivi sumanti - seniman tulen
17. Rita monika - kawanku
18. Swari arizona - buku tentang kamu
19. Kunanti janjimu - dewi irawan
20. Elly ermawatie - janji bagai duri
21. Djatu parmawatie - bintang terang
22. Abidin bersaudara - kemarau makin kering
23. Adi dan Iyut bing slamet - pengayoman
24. Uci bing slamet - batu lembah biru
25. Rita monika - duka seniman
26. Irianti - kapan kau mengerti
27. Irianti - mana buktinya
28. Atiek CB - ilusi pagi
29. Atiek CB - biarkan aku merindu
30. Deasy arisandi - dibelai cinta
31. Purnama sultan - hitam rambutnya
32. Nourma yunita - tak usah bicara
33. Nourma yunita - cinta Indonesia
34. Nourma yunita - mencari kedamaian
35. Anita carolina - semua karena cinta
36. Wina ratna bidari - gaun pesta
37. Rieke adriaty - bulan madu dalam mimpi
38. Vivi dan Nita - janji malam minggu
39. Tyas drastistiana - kota kenangan
40. Tuti wasiat - pagi kelabu
41. Dian fakih - mempelai desa
Dan lain-lain, masih banyak lagi.

1 komentar:

  1. Wow..keren nih tulisan...Sptnya penulis pengamat karya2 A.Riyanto

    BalasHapus